Kamis, 24 Maret 2011

Kerusakan Hutan SBT di Bawah Batas Normal

Kerusakan Hutan SBT di Bawah Batas Normal -
http://www.antaramaluku.com/kabupaten/kerusakan-hutan-sbt-di-bawah-batas-normal

Tingkat kerusakan hutan yang dilakukan PT Prima Bumi Sakti Daya (PDSB) di Desa
Tum, Kecamatan Werinama, Kabupaten Seram Bagian Timur masih berada di bawah
ambang batas normal, kata Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Maluku, Adzam Banjar.

"Berdasarkan Laporan Hasil Penebangan (LHP) yang kami terima dari PDSB, pohon
yang ditebang berdiameter 50 cm serta panjang enam meter dan [...]

You may view the latest post at
http://www.antaramaluku.com

You received this e-mail because you asked to be notified when new updates are
posted.
Best regards,
Warta 4 Katong - LKBN ANTARA Maluku
jimmy_ayal@yahoo.co.id

0 komentar:

Posting Komentar