http://www.antaramaluku.com/metro-amboina/pemasangan-baliho-cawalkot-ambon-mulai-27-april
Pemasangan baliho, spanduk, dan atribut lain para kandidat calon Wali Kota dan
Wakil Wali Kota Ambon ditetapkan mulai 27 April 2011.
"Penetapan waktu pemasangan baliho, spanduk dan atribut lainnya itu sesuai
jadwal yang diturunkan KPU Kota Ambon, dimana pentahapan kampanye sendiri akan
berlangsung dari 29 April hingga 12 Mei," kata Ketua Panitia Pengawas (Panwas)
Kota Ambon, [...]
You may view the latest post at
http://www.antaramaluku.com
You received this e-mail because you asked to be notified when new updates are
posted.
Best regards,
Warta 4 Katong - LKBN ANTARA Maluku
jimmy_ayal@yahoo.co.id
0 komentar:
Posting Komentar